Rekomendasi Jenis kain Terpopuler Untuk Bahan Long Dress

Ada banyak jenis kain yang bisa dijadikan bahan untuk pakaian dengan model tersebut.Salah satu jenis kain yang menjadi favorit adalah kain sutra.Karna memiliku tekstur halus menggunakan bahan alami,bahan ini menjadi material yang sering dipakai untuk membuat gaun bagi kalangan atas karena kemewahannya.

Dan juga ada jenis kain yang lebih terjangkau,misalnya kain satin untuk dress wanita .Dengan tekstur kain yang lembut,halus dan tampak grossy.

Long dress menjadi salah satu produk yang paling berpotensi belakangan ini,Jenis pakaian ini bisa dipakai di semua umur dan yang berhijab maupun tidak. Ada beberapa macam jenis kain yang dapat kamu jadikan dress yag menawan;

Jenis Kain Balotelli

Kain balotelli memiliki serat yang sangat rapat sehingga tidak akan menerawang saat dipakai, bertekstur agak kasar karena garing memanjang,lemas dan jatuh.

Bahannya tebal tetapi ringan saat dipakai sehingga bagus untuk membuat baju gamis dan abaya.pilihan warnanya juga bervarian.

Jenis kain crepe

Kain ini memiliki tekstur lembut,berserat dan jatuh saat di pakai,Kainnya tebal dan tidak menerawang bahannya sangat nyaman.Dengan berbahan  stretch mekanik,sekilas terlihat berkerut yang menjadi salah satu ciri khasnya.

Kain Maxmara

Kain dengan jenis ini sangat diminati kaum hawa dan berbagai lapisan umur.Bahan ini memiliki motif yang unik dan cantik.dan bahannya ringan,lentur saat dipakai,glowing tapi bukan mengkilat dan sangat cocok di gunakan untuk acara pesta pernikahan.

Kain Ceruti

Kain dengan jenis ini yang merupakan turunan dari kain sifon,ceruti merupakan turunan dari kain yang tipis,sangat lembut dan elastis.Teksturnya merupakan kain seperti kulit jeruk dan terdapat bintik-bintik kecil.

Meski demikian,Permukaannya sangat halus sehingga memberikan kesan mewah ketika di jadikan pakaian.

Kain Wol Peach atau Wofis

Jenis kain ini juga menjadi pilihan karna memiliki warna yang cerah dan soft dan juga dengan motif yang cantik.Belakangan ini sering di jadikan bahan baku gamis dan hijab,jenis kain ini halus dan rapat.

Selain itu bahan ini juga sangat nyaman dipakai kerena tidak panas dn seratnya nyaris tidak terlihat.

Lima jenis kain di atas bisa di jadikan alternatif untuk bahan baku untuk pembuatan long dress yang elegan namun harganya terjangkau.

Jangan lupa kunjungi juga situs jual beli online Karkoon.com,Belanja Online Sambil Nyari Teman,Belanja Aja Di Karkoon !

Posting Komentar

0 Komentar

Close Menu